CONTOH PROPOSAL SEMINAR
A.
PENDAHULUAN
Lembaga kemahasiswaan adalah suatu wadah dimana mahasiswa dapat menyalurkan kemampuannya dan memberikan pengabdiannya baik dalam kegiatan internal maupun eksternal. Dan
sebagai motor penggerak yang ada dalam lingkup Institut dan Pondok Pesantren,
maka peran mahasiswa disini akan sangat menentukan kearah mana
Islam dan Bangsa akan dibawa.
T idak dapat
dipungkiri seiring dengan berakhirnya ujian akhir diniyah, kami Badan Eksekutif
Mahasiswa (BEM) ingin mengadakan suatu kegiatan
yang mungkin bermanfaat untuk Mahasiswa dan untuk Santri khususnya,dalam penyaluran
kreativitas dan intelektual dalam mengisi waktu liburan dan menjadikan pendorong
bagi santri untuk lebih giat dalam belajar, karena pentingnya suatu ilmu baik
agama maupun formal sebagai wawasan mereka ketika menjadi calon – calon ulama dan
pemimpin di masyarakat kelak.
Untuk itu BEM Institut Islam Darullughah Wadda’wah
Bangil akan mengadakan serangkaian kegiatan yang sesuai dengan cita-cita perjuangan
nasionalisme dan bisa menjadi ajang dalam berlomba – lomba dalam kebaikan bagi mahasiswa
dan santri dalam rangka menyenangkan hati baginda Rasulullah SAW, didalam meneruskan
perjuangan para ulama dan salafunasholih didalam kemajuan bangsa dan agama
islam.
Berangkat dari hal itu, kami selaku jajaran kepengurusan
BEM Institut Islam Darullughah Wadda’wah Bangil ingin mengadakan“PEKAN SANTRI DARULLUGHAH WADDA’WAH” guna
mengisi liburan masa akhir ujian dan penyaluran kreativitas dan intelektual mahasiswa
dan santri.
B.
DASAR
KEGIATAN
Program kerja BEM
Institut Islam Darullughah Wadda’wah Bangil 2014/2015
Rapat pengurus BEM tanggal 13 Desember 2014
C.
NAMA
KEGIATAN
Nama kegiatan ini adalah SEMINAR
“SANTRI BERJUANG”
D.
TUJUAN
KEGIATAN
Tujuan Kegiatan ini adalah:
·
Mengisi liburan akhir ujian Pontren Darullughah Wadda’wah Bangil.
·
Membangkitkan Semangat Mahasiswa dan Santri dalam
berjuang dan berda’wah
·
Membuat Mahasiswa dan Santri termotivasi untuk mengisi
liburan dengan hal yang bermanfaat
·
Menyadarkan pentingnya penggunaan media sebagai sarana
da’wah.
·
Meningkatkan keativitas dan intelektual
·
Menambah wawasan
E. MATERI KEGIATAN
·
Seminar Umum
1.
“Waktunya Santri Memimpin Indonesia menuju Globalisasi
Bersyari’at”
Narasumber : Ust.Zainal Abidin Balfaqih
2.
“Media,antara Ancaman Degradasi Moral dan Peluang Da’wah Global”
Narasumber
: Ust.Novianto Puji Raharjo
.
F.
WAKTU
DAN TEMPAT PELAKSANAAN
Kegiatan akan dilaksanakan pada:
·
Hari/ Tanggal : Ahad – Senin,6 – 7 Januari 2015
·
Tempat :
Ma’had Darullughah Wadda’wah
G.
PESERTA
KEGIATAN
Seluruh Mahasiswa dan santri Darullughah Wadda’wah Bangil
H.
SUSUNAN
PANITIA
Terlampir
I.
ANGGARAN
DANA
Terlampir
J.
PENUTUP
Demikian proposal kegiatan yang dapat
kami sampaikan untuk dijadikan bahan pertimbangan dalam melaksanakan kegiatan tersebut. Hal-hal yang belum tercantum akan kami sempurnakan kemudian.Semoga kegiatan ini bias member kontribusi positif bagi kita dan semoga Allah SWT meridloi langkah-langkah kita dalam mengabdikan diri kepada Agama dan Bangsa.
Bangil,
23 Desember 2014
Panitia Pelaksana,
Ketua Panitia Sekertaris
Afwan Al-Ghazali Syafaat
Ramadhan
Mengetahui,
Presiden BEM INI DALWA Pembantu Rektor III INI DALWA
Muhammad Ilham
Bayhaqi Ahmad Fauzi Hamzah,M.Pd.I
Menyetujui,
Rektor INI DALWA Mudirul Ma’had DALWA
Ust.Segaf Baharun,M.H.I Abuya Zain bin Hasan
Baharun
SUSUNAN PANITIA Pekan Santri Darullughah Wadda’wah
Pelindung : Abuya Al-Habib Ali Zainal Abidin bin Hasan Baharun
Habib Segaf bin Hasan Baharun
(Rektor INI DALWA)
Penasihat : Ust.Ismail Ayyub
Ust.Fauzi Hamzah
Ust.Luthfi
Al-Habsyi
Penanggung Jawab (SC) : 1. Muhammad IlhamBayhaqi
2. Sayyid Ja’far Al Haddar
Ketua Panitia : Afwan Al-Ghazali
Wakil Ketua : Reza Ahmad
Sekertaris :
Syafaat Ramadhan
Bendahara :
Miqdad Basalamah
Seksi-seksi:
Koordinator Seksi Acara : Masrudi
Anggota :
Hafidz At-Tamimi
Koordinator Seksi
Pelengkapan : Nur Jalil
Anggota :
Mansyur
Ali Ridlo
M.Fuad
Koordinator Seksi Dek-Dok : Haidar Iqbal
Anggota : Zainul Arifin
Firdaus As-Segaf
Koordinator Seksi Humas : Ali Maghfur
Anggota : Walid Makki
Koordinator Seksi Konsumsi :Sirajuddin Hanif
Anggota :
Ziyadi
Ahmad
Husein
ANGGARAN DANA
Perkiraan Pemasukan
Kas BEM Rp. 200.000
Hasil NOBAR Rp. 600.000 +
Kekurangan Dana Rp. 800.000
PerkiraanPengeluaran
Kesekertariatan
Proposal
danSurat Menyurat Rp.30.000
Pembuatan Stiker Rp.300.000
Narasumber,@500.000 x 2 Rp.1.000.000
Dekorasi dan Dokumentasi
Banner Rp. 400.000
Cetak Foto Rp. 50.000
Konsumsi
Konsumsi Narasumber
Soft Drink,1 Dus Rp. 60.000
Aqua Botol,1 Dus Rp. 60.000
Makan Malam bersama Dosen Rp.500.000
Konsumsi Panitia Rp. 200.000
Dana Tak Terduga Rp. 100.000
Jumlah Rp.2.700.000
Pengeluaran Rp.2.700.000
Pemasukan Rp. 800.000 +
Kekurangan Dana Rp.1.900.000
Kekurangan Dana Rp. 1.900.000
Terbilang“ Satu Juta Sembilan Ratus
Ribu Rupiah “